MENGANALISIS PUISI WAJIB

                                         Kartini


a.unsur instrinsik
1.
Tema: pahlawan wanita yang ingin memajukan derajat kewanitaan dan bangsa
2.suasana:mengharukan
3.imaji:sebuah keinginan
4.simbol:sedih
5.musikalitas:terharu dan termotivasi
6.gaya bahasa:bahasa baku
7.amanat:jngan pntang menyerah,dan hiraukan semua penilaian yang buruk terhadap kita.karna kemajuan kita tidak bergatung kepada orang lain.

 

b.unsur ekstrinsik
1.keadaan sosial:baik –baik saja
2.lingkungan penyair:ramah,baik dan sopan
3.profesi:pelajar
4.pengalaman penyair:membuat puisi untuk pertama kali nya,dan puisi yang dibuat tersebut bagus,sehinggapuisi nya itu masukbuku antologi puisi Sma N 1 lubuk alung.

5.kondisi ekonomi:sederhana
6.peran penyair dalam masyarakat:dia baik dalam menjaga hubungan

                           

  

Makna puisi

kelembutan bukan lemah ku:jika aku seorang wanita bukan berarti aku lemah
ketulusan bukan bangga ku:yang aku lakukan bukandemi mengharapkan apapun.
bukan minta pujian:tidak penting penilaian baik dari orang
tidak ingin hinaan:tidak ingin sebuah cacian dari orang
tak harap lukai:tidak menginginkan kesedihan
wahai kartini ku:wahai pahlawanku
indah nya cita mu:tingginya keinginanmu
cipta pilar keadilan bangsa:sebuah keinginan demi tanah air
walau pandang bukan untukmu:walaupunkeinginan mu ini bukan untuk dirimu saja
namun tegar selalu selimutimu:kamu selalu tegar,pantang mundur
yang tak mampu berdiri:yang lemah
kau lah insan cahaya:kau petunjuk bagi semua orang
tak luput dari noda : yang selalu menghadapi masalah,walau banyak hinaan yang dilalui
tak butuh rayuan:tidak perlu dikasihi
derita dihadapi:masalah yang datang
genggam kemerdekaan di tangan nya:kemerdekaan yang diperjuangkan agar rakyat tanah air bebas 

 

 

Leave a Reply