RESENSI 1
DATA BUKU
A.Judul : Aku pulang
B.Penulis: Nevi yulia safitri
C.Penerbit: Fikri publishing
D.Tahun penerbit: 2004
E.Alamat penerbit: Jakarta
F.Jumlah halaman: 250
G.Warna buku: Kuning,orange,ungu,hitam
ISI
UNSUR INTRINSIK
Tema
Alur: mundur
Latar:
Waktu: Pagi,siang,malam
Tempat: Kanada
Suasana: Bahagia,mengalami masa yang sulit,sedih
Tokoh dan Watak:
Diana: Baik,pantang menyerah
Syarifah jeumpa: Baik,cantik,sholeha,setia
Caroline: Baik
Debby: Orang nya keras tetapi baik
Michael: Pendendam
Amanat: Walaupun kita hidup di negara orang,berusaha lah untuk mengargai dan
Jangan lah pantang menyerah
UNSUR EKSTINSIK
A.Ekonimi: mengalami penurunan
B.Nilai agama:umat muslim hendaknya menutupi auratnya
C.Nilai Budaya:Harus enghormati sesama manusia,saling sapa
D.Nilai sosial:Menjaga silaturahmi sesama manusia
RINGKASAN NOVEL
Diana mahasiswa mc gill mengalami kesulitan, bank milik papanya bangkrut dan mamanya menyuruh diana untuk melanjutkan kuliahnya di indonesia,tetapi ia tetap ingin melanjutkan kuliah nya di mc gill dan diana mengembalikan mobil rentalnya dan pindah ke aparteman yang biasa
Diana pun meminta tolong kepada caroline teman kuliahnya untuk mencarikan kerja part time, sudah 2 bulan ia bekerja part time di sebuah restoran fast food sebagai kasir.
Pintu kamar diana terbuka dan masuklah seorang wanita berambut perang dan berpakaian serba mini, diana hanya tau kalau namanya adalah debby. Diana hanya berbicara dengan debby seadanya saja dan basa basi.
Merasa di perhatikan debby pun tersenyum dan larut dalam beberapa obrolan, diana diajak oleh debby untuk jalan jalan, awalnya diana ragu tapi melihat kesungguhan debby akhirnya diana mengangguk.
Diana larut dalam perbincangan tanpa sengaja ia menceritakan semua masalahnya,debby pun juga menceritakan akan kehidupannya yang dulu juga memprihatin kan
Diana pun akhirnya mengetahui kalau debby bekerja sebagai seorang penari telanjang,ia marah mengetahui akan hal itu dan ia tidak tegur sapa lagi dengan debby.
Sudah sebulan lebih diana tidak tegur sapa dengan debby akhirnya dia memutuskan untuk meminta maaf kepada debby,dan dia juga memutuskan untuk bekerja di tempat debby bekerja.
Setelah 6 bulan terakhir ia dapat menyusun skripsi dan kehidupannya kembali seperti dulu dan kembali ke apartemen lamannya.
Suatu ketika caroline teman kuliah dian mengetahui kalau diana bekerja seperti itu dan marah, caroline mengatakan bahwa cd itu di dapatkannya dari michael dan sekarang cd itu sedang di kirim ke rumah orang tuanya di indonesia.
Diana pun ingat saat dia sedang bekerja michael teman sekampus yang yang termasuk ketua geng berandalan meminta diana untuk melayaninnya.
Diana meminta bantuan caroline. Caroline berhasil mengahapus semua data di komputer michael tetapi ia tidak bisa membantu akan cd yang akan di kirim ke indonesia.
Akhirnya cd itu datang ke rumah orang tuanya dan papanya tidak menerima diana lagi sebagai anaknya dan tidak memperbolehkan diana pulang ke indonesia lagi.
Diana akhirnya bertemu dengan syarifah jeumpa yang berkenalan dengannya 3 bulan terakhir dan dia meminta bantuan syarifah jeumpa menuju ke jalan allah dan bertobat akan semua hal yang pernah ia lakukan.
setelah diana kembali ke jalan allah ia memutuskan tetap tinngal di kanada dan menjadi warga kanada.
Diana memberikan sebuah amplop kepada syarifah jeumpa yang berisi tiket ke indonesia,ia memberikan itu untuk ucapaan terimakasih karna telah menjadi sahabtnya dari kuliah sampai lulus.
Diana mengantarkan syarifah jeumpa ke bandara dan berbisik”syarifah jeumpa sebenarnya aku ingin pulang”.
Syarifah jeumpa meraih jemari diana dan memeluk diana, jeumpa mengucapkan salam lalu menarik kopernya ke dalam pesawat.
Diana cepat cepat menghapus air matanya. Ia tak ingin bersedih atas kepergian sahabatnya,tapi ia ingin berbahagia karena telah melepaskan sahabatnya menuju kebahagian.
RESENSI 2
DATA BUKU
A. Judul: Perahu kertas
B.Penulis:Dewi lestari
C.Penerbit:Bentang pustaka
D.tahun penerbit:2009
E.Alamat penerbit:Yogyakarta.
F.Jumlah halaman:444 halaman
G.Warna buku:Putih,hijau,kuning keemas emasan
ISI
UNSUR INTRINSIK
Tema : Persahabatan dan percintaan
Alur: Maju-mundur
Latar:
Waktu:Pagi,malam
Tempat:Stasiun senen jakarta,ubud bali
Suasana:Menyenangkan,mengharukan,menyedihkan
Tokoh dan Watak
Kugy :Mandiri,setia,penyayang,penghayal
Keenan:Jujur,cuek,patuk pada orang tua
Noni: Perhatian pada sahabatnya
Eko : lucu dan periang
Luhde: Pemalu,perhatian
Remi: Ramah
Amanat : jika kita bermimpi akan sesuatu hal yang kita ingin kan maka kita bersungguh sungguh melakukannya dan adanya pengorbanan.
UNSUR EKSTRINSIK
Kelebihan : Novel ini menarik dan bagus sekali untuk di baca karena di dalamnya membahas
Tentang persahabatan dan percintaan,dan mengajarkan kita untuk bersabar
Kekurangan: Seharusya novel ini tidak terlalu banyak latar belakang yang digunakan, sehingga
Pembaca tidak bosen
SINOPSIS
Keenan dan kugy adalah seorang sahabat yang dulu nya dekat sekali tetapi saat lulus kuliah mereka semua tercecer dan kugy melamar pekerjaan di sebuah bro iklan di jakarta sebagai copywritter. Dengan cara yang tak terduga karier kugy naik daun dan menjadi orang yang di perhitungkan di kantor itu karena pemikirannya yang ajaib dan serba spontan.
Ayah keenan,kondisinnya memburuk yang membuat keenan harus kembali dari bali ke jakarta dan berkewajiban untuk melanjutkan perusahaan ayahnnya itu.keadaan itu membuat keenan dan kugy akhirnya bertemu kembali bahkan bersama dengan noni dan eko sahabtnya dahulu sewaktu kuliah.
Persahabatan dulu kembali terjalin dan mereka bersama sama kembali. Hingga suatu saat keenan mengetahui bahwa kugy telah memendam rasa padanya sejak dulu, sama seperti apa yang di rasakan. Persahabatan antara kugy dan keenan berujung hingga penikahan
RESENSI3
DATA BUKU
A.Judul: promise
B.Penulis:Dwitasari
C.Penerbit:Love able
D.Tahun penerbit:
E.Alamat penerbit:Jakarta selatan
F.Jumlah halaman:229
G.Warna buku:Pink,ungu
ISI
UNSUR INTRINSIK
Tema : Percintaan remaja yang dilanda dilema sekaligus tentang persahabatan.
Tokoh dan watak:
1.Rahman :seorang cowok yang berasal daro jogya yang berwajah tampan,lugu,dan
Sederhana
2.Aji : Suka gonta ganti pacar
3.Kanya:baik
4.Mota:Baik,mempunyai perasaan lebih ke raman
5.Salsabila: Baik,menyukai raman,pengertian,cantik
6.Beto : Lucu,baik,pengertian.
UNSUR INTRENSIK
Agama : Islam
Ekonomi : menengah ke atas
Geografis : Perkotaan dan perdesaan
Budaya : Tradisional,yaitu yogya dan internasional
Lokasi : Yogya dan milan
SINOPSIS
Rahman seorang cowok jogya yang berwajah tampan namun lugu dan sederhana, sangat berbeda dengan sahabatnya sejak kecil yaitu Aji.
Aji yang playboy dan suka bergonta ganti pacar, Aji selalu punya keinginan rahman menjadi seperti dirinya. Bisa merasakan cinta dan memiliki wawasan yang lebih luas lagi,namun caranya aji salah.
Tetapi cara Aji merubah Rahman justru menjadi awal kejadian yang merubah hidup Raman secara drastis. Tanpa di sadari malam itu Raman tidak bertemu Aji lagi
Cerita kemudian Mila 18 bulan kemudian, adalah Milan kota dimana saat ini Rahman kuliah dan juga bekerja paruh waktu di sebuah toko klontong.
Kanya adalah gadis jawa blasteran yang sejak usia 10 tahun tinggal di Eropa dan harus pulang ke yogyakarta untuk mendengarkan sebuah wasiat dari ibunya, dan ibunya berharap kanya tidak kembali lagi ke eropa untuk menjalankan wasiat tersebut.
Moza adalah teman kuliah Rahman yang selalu punya perasaan lebih kepada Rahman, tapi Moza melihat ada sebuah teka teki di hidup Rahman yang dia tidak tau jawabannya
Salsabila adalah satu murid di pesantren ayahnnya Rahman, yang jatuh cinta kepada Rahman dan dia menitipkan sebuah surat untuk Rahman melalui aji.
Mereka makan malam di suatu restorant yang ternama, Aji memberikan surat yang dititipkan salsabila padanya. Moza sangat kaget, tunangan aji adalah orang yang selama ini yang di cari Rahman dimilan. Tapi orang itu tidak peduli pada Rahman. Rahman sangat kecewa dan memutuskan untuk pulang ke tanah air tercinta yaitu indonesia.