30+ Judul Skripsi Akuntansi Keuangan dan Perpajakan

Bindonline.com – Seperti apa judul skripsi akuntansi keuangan? Namun sebelum itu apaah Anda tahu apa itu akuntansi keuangan? Akuntansi keuangan merupakan salah satu jurusan yang ada di bawah Fakultas Ekonomi. Ya, dari namanya kita bisa tahu bahwa jurusan ini nanti akan mempelajari segala hal yang berkaitan dengan keuangan, khusunya mengenai penghitungan atau input data keuangan.

Seseorang yang nanti sudah mencapai semester akhir harus mengerjakan skripsi yang berkaitan dengan keuangan. Sebenarnya, judul skripsi akuntansi keuangan tidak terlalu sulit asalkan memang Anda benar-benar menguasai dan memahami kira-kira judul Anda tersebut nanti akan dibuat seperti apa. Di bawah ini kami sudah memiliki beberapa judul skripsi tentang akuntansi keuangan yang menarik dan bisa membantu Anda di dalam menemukan judul yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan Anda.

Judul Skripsi Akuntansi Keuangan

Seseorang yang mengambil jurusan akuntansi keuangan harus benar-benar termasuk orang yang teliti dan cekatan. Ketelitian sangat diperlukan ketika hendak membuat laporan keuangan maupun pada saat input data agar tidak sampai terjadi kesalahan yang mana bisa berpotensi menimbulkan kerugian terhadap seseorang maupun perusahaan.

Ada beberapa judul yang sudah kami persiapkan dimana judul-judul yang kami miliki ini merupakan judul terbaik yang bisa Anda ambil sebagai salah satu bahan referensi sebelum Anda menentukan judul Anda sendiri. Silahkan simak beberapa judul tersebut di bawah ini:

1. Judul skripsi akuntansi keuangan yang mudah

judul skripsi akuntansi keuangan

  • Analisa tentang kinerja bank syariah dan bank konvensional.
  • Analisa tentang kinerja Bank Mandiri Syariah dan Bank Mandiri Konvesional yang ada di Kabupaten Suka Mundur.
  • Analisa mengnai pengaruh tentang pengetahuan akuntantansi serta kepribadian para wirausaha dan kaitannya dengan manakerial untuk perusahaan jasa yang ada di Kota Suka Maju.
  • Perbandingan bank konvensional dengan bank syariah dalam menerapkan pendekatan laba, nilai tambah, dan juga rugi.
  • Analisa mengenai laporan keuangan dan kaitannya dengan penilaian tingkat kesehatan keuangan. Studi yang dilakukan di Bank Syariah Suka Maju.
  • Analisa mengenai sistem akuntansi keuangan yang ada di Desa Suka Mundur. Studi yang dilakukan untuk Badan Pemberdayaan Masyarakat dan juga Pemerintahan Desa Suka Mundur.
  • Analisa mengenai sistem akuntansi keuangan yang ada di Badan Pemberdayaan Masyarakat dan juga Pemerintahan Desa Suka Maju.
  • Pengaruh persepsi dan kesadaran etis terhadap komitmen para karyawan yang bekerja di PT. Agung Sutajaya.
  • Analisa mengenai kinerja perusahaan bagian keuangan dengan menggunakan indikator likuiditas, rentabilitas, dan juga solvabilitas.
  • Analisa mengenai kinerja bagian keuangan yang ada di PT. Sindo Jaya Agung dengan menggunakan indikator likuiditas, rentabilitas, dan juga solvabilitas.
  • Analisa mengenai pengaruh kas operasi dan juga akuntansi terhadap pengembalian atau returnitas saham yang ada di perusahaan.
  • Anilisa mengnai penyajian laporan keuangan yang dilakukan oleh PT. Smart People Indonesia.
  • Analisa mengnai pengaruh tentang pengetahuan akuntantansi serta kepribadian para wirausaha dan kaitannya dengan manakerial untuk perusahaan jasa yang ada di Kabupaten Sutajaya.
  • Analisa mengenai penerapan sistem akuntansi tentang Pertanggungjawaban dalam menilai kinerja para karyawan yang ada di PT. Indo Edo Tensei.
  • Penerapan sistem akuntansi keuangan untuk pemerintah kota Sutajaya dan kaitannya dengan kualitas laporan keuangannya.
  • Analisa mengenai laporan keuangan dan kaitannya dengan penilaian tingkat kesehatan keuangan. Studi yang dilakukan di Bank Syariah Sutajaya.

2. Judul skripsi akuntansi perpajakan

judul skripsi akuntansi keuangan

Selain menyediakan informasi tentang judul skripsi untuk akuntansi keuangan, kami juga menyediakan informasi tentang apa saja judul skripsi yang biasanya digunakan oleh akuntansi perpajakan. Namun sebelum itu, silahkan Anda simak penjelasan sebelumnya tentang laporan hasil observasi sayuran organik.

  • Analisa tentang faktor yang mempengaruhi keputusan pengadilan pajak dalam memutuskan kasus banding pajak untuk pertambahan nilai.
  • nalisa tentang pengaruh pajak  pada manajemen laba yang ada di perusahaan non-manufaktur yang sudah masuk ke dalam Bursa Efek Indonesia mulai tahun 2018 – 2019.
  • Analisa mengenai tingkat pemahaman pemilik usaha kos-kosan mengenai pajak kos-kosan. Studi yang dilakukan di Kabupaten Suka Mudur.
  • Analisa mengenai tingkat pemahaman pemilik usaha kontrakan terhadap pajak yang diberlakukan untuk kontrakan yang ada di kawasan Kota Suka Maju.
  • Analisa tentang pengaruh pajak  pada manajemen laba yang ada di perusahaan manufaktur yang sudah masuk ke dalam Bursa Efek Indonesia mulai tahun 2018 – 2019.
  • Pengaruh dari penerapan sistem modernisasi administrasi perpajakan dan kaitannya dengan tingkat kepatuhan masyarakat dalam membayar pajak.
  • Pengaruh dari penerapan sistem modernisasi administrasi perpajakan dan kaitannya dengan tingkat kepatuhan pelaku usaha. Studi yang dilakukan terhadap pelaku usaha yang ada di Kabupatan Sutajaya.
  • Faktor yang mempengaruhi kepatuhan masyarakat dalam membayar pajak.
  • Faktor yang mempengaruhi ketidakpatuhan masyarakat dalam membayar pajak kendaraan bermotor.
  • Pengaruh dari penerapan sistem modernisasi administrasi perpajakan dan kaitannya dengan tingkat kepatuhan masyarakat dalam membayar pajak.
  • Evaluasi tentang pemungutan PBB (Pajak Bumi dan Bangunan) dan manfaatnya di dalam meningkatkan pendapatan daerah. Studi yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Andalusia.
  • Sistem perencanaan pajak sebagai tolak ukur dalam penghematan pajak penghasilan. Studi yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Andalusia terhadap CV. Makmur Selalu Jaya.
  • Evaluasi mengenai penghematan pajak penghasilan badan dengan melalui perencanaan pajak.
  • tudi yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Andalusia terhadap PT. Makmur Abadi Sentosa.
  • Analisa mengenai kepatuhan pajak sebelum dan sesudah diterbitkannya UU Nomor 36 Tahun 2008.

Demikian penjelasan mengenai judul skripsi akuntansi keuangandan perpajakan. Ada informasi lain yang juga harus Anda perhatikan, yaitu cara menganalisis keabsahan laporan serta laporan hasil kunjungan ke rumah puisi Taufik Ismail.

Leave a Reply